
Raperda Trantibum Digodok Lewat Public Hearing: Pemkot Didorong Gandeng Masyarakat Jaga Ketertiban Bersama
SURAKARTA – Panitia Khusus (Pansus) Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Penyelenggaraan Ketentraman, Ketertiban Umum, dan Pelindungan Masyarakat DPRD Kota Surakarta menggelar public hearing bersama berbagai elemen masyarakat, Rabu (7/5) di Graha Paripurna. Kegiatan ini diadakan guna memperkaya substansi Raperda dan memastikan kebijakan yang akan dihasilkan benar-benar berpihak kepada kepentingan masyarakat secara luas. Ketua Pansus Raperda […]