Kamis , 28 Maret 2024

Penerimaan Tamu Kunjungan Kerja / Study Banding DPRD Kota Banjar

Penerimaan Tamu Kunjungan Kerja / Study Banding DPRD Kota Banjar

      Humas – DPRD Kota Surakarta menerima Tamu Kunjungan kerja dari DPRD Kota Banjar terkait LKPJ yang dipimpin oleh Drs. Dadang Ramdhan Kalyubi, M.Si. Kunjungan diterima oleh H. Djaswadi, ST (Wakil Ketua lll), Bayu H (BPPKAD), Enny R (Bapppeda) dan Indro (Bagian Pemerintahan) di Ruang Transit DPRD Kota Surakarta, Selasa (17/4/2018).IMG_9440
Indro menjelaskan, di tahun 2017. setiap OPD menggunakan aplikasi simdal bangda untuk mengirim LKPJ dan setiap OPD harus memenuhi minimal 90% dari target perencanaan anggaran. Jika kurang dari 90% OPD harus mempunyai alasan yang jelas mengapa belum bisa memenuhi target. OPD yang tidak memenuhi target akan dikejar oleh DPRD agar memenuhi targetnya. Beliau menambahkan dari 189 OPD dibagi 10 desk dalam pembahasan LKPJ, setiap desk diberikan pendamping dari SEKDA.

Related posts

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *